STATUS PKPU TAK HAMBAT OPERASIONAL KSP SEJAHTERA BERSAMA
Sebagaimana kita ketahui bersama bahwa berdasarkan Putusan Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, pada tanggal 24 Agustus 2020, Koperasi Simpan Pinjam Sejahtera Bersama (KSP SB) dinyatakan dalam keadaan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU). Sebenarnya kami telah berupaya secara maksimal... Read More →