Gak Cuma Bikin Hati Remuk, Friendzone Juga Bikin Finansialmu Berantakan
Kala hidup tak lagi semudah “aku mencintaimu” kemudian menjadi sepasang kekasih yang harmonis atau bahkan semudah “aku dan kamu menjadi kita”. Pada dasarnya soal perasaan lebih rumit dari situasi “bersatu kemudian berpisah” ada posisi yang memang tidak masuk akal misalnya saja seperti Friendzone. Dimata banyak orang, dua sejoli ini terlihat seperti sepasang kekasih. Namun pada... Read More →
Kembali Berprestasi, Ketua Pengawas KSP-SB dapatkan Satyalancana Wira Karya Dari Pemerintah
Purwokerto, 12 Juli 2019 menjadi Hari Koperasi Nasional yang lain dari biasanya. Pada rangkaian Hari Koperasi Nasional ke 72 kali ini, KSP Sejahtera Bersama mendapat kabar menggembirakan karena Ketua Pengawas dari KSP Sejahtera Bersama mendapat penghargaan Satyalancana Wira Karya bersama dengan para penggiat koperasi lainnya. Penghargaan Satyalancana Wira Karya merupakan salah satu penghargaan bergengsi yang... Read More →
Ketika Kamu Boleh Boros, Tapi…………
Menurut Syarifah Rahmatillah, boros merupakan sifat yang dapat didefinisikan sebagai suatu perbuatan, ucapan atau tingkah laku manusia yang melebihi batas kewajaran atau keperluan. Namun, sebenernya dalam hal menghambur-hamburkan uang tidak semuanya negatif lho. Ada beberapa keboroson yang justru berfaedah buat kehidupan kamu! “Hamburkanlah uang untuk pedidikan, karena ilmu adalah aset untuk masa depan dengan berjuta... Read More →
Kamu Masih Bilang Wiraswasta dan Wirausaha Itu Sama? Ada Baiknya Kamu Pelajari Dulu Deh, Biar Ngerti!
Kamu sering banget denger kalimat Wiraswasta dan Wirausaha bukan? Atau bahkan gak sungkan sungkan nulis di biodata sipil kamu pekerjaan “ayah” pasti kedua hal diatas dengan asumsi bahwa dua duanya adalah profesi yang sama. Padahal beda lho. Biar gak asal persepsi istilah, yuk edukasi wawasan kamu dengan mengetahui perbedaannya! Identik dengan Inovasi dan pembernai dengan... Read More →
Keindahan Belitung Yang Menawan, Sanggup Membuatmu Melupakan Beban Hidupmu Yang Makin Berantakan!
Kamu punya rutinitas yang membosankan ditambah lagi dengan kegiatan kantor yang template hari demi hari. Rasanya, bikin otak, mood, dan hati semakin sumpek. Pada saat seperti itulah kamu mesti memikirkan kesehatan mental demi keberlangsungan hidup kamu. Ada banyak manfaat traveling, selain investasi diri traveling juga sangat berguna bagi kesehatan mental, menaikan mood, dan mind recharge.... Read More →